Minggu, 12 April 2009

Asuransi Jiwa Syariah Mitra Mabrur

Diposting oleh BISNISKU di 03.31
"Dan Allah mewajibkan manusia mengerjakan ibadah haji, yaitu bagi yang sanggup mengadakan perjlanan ke Baitullah QS. Ali Imran (3) : 97 ".

Jutaan manusia memimpikan mengunjungi Baitullah. Salah satu di antaranya, mungkin Anda. Menunaikan perjlanan spiritual ibadah haji- melaksanakan Rukun Islam yang kelima, nyaris menjadi ikhtiar dan impian kita semua. Sayang sekali bahwa dengan sejumlah keterbatasan - terutama dalam hal biaya, ikhtiar itu kerap hanya berakhir dalam bentuk do'a-do'a panjang di ujung ibadah kita.

Mitra Mabrur (Bumiputera Mabrur) hadir untuk membantu mewujudkan impian Anda. Dengan Mitra Mabrur, Bumiputera tidak hanya membantu Anda menyisihkan dana tabungan haji secara teratur. Lebih dari itu, kami juga menawarkan dana mudharabah (bagi hasil) dan terutama perlindungan (asuransi). Dengan Mitra Mabrur, Anda dapat melaksanakan ibadah haji dengan hati tenteram, tanpa khawatir meninggalkan keluarga di tanah air.

Kini, impian menjadi tamu Allah tidak lagi harus berhenti pada doa. Anda dapat mewujudkannya melalui rencana matang. Kami Siap membantu Anda.

Ilustrasi

Bapak Putera berusia 30 tahun mengikuti program Mitra Mabrur dengan membayar premi Rp. 1.000.000,- tiap tahun untuk jangka waktu 10 tahun, asumsi tingkat hasil investasi 12%*

* Hasil investasi dapat berubah-ubah sesuai dengan hasil investasi perusahaan

Manfaat

 

BISNISKU Copyright © 2010 Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by Online Shop Vector by Artshare